• Monday, March 6, 2017

    Jalur Kereta Api Singapura ke Kunming Sempurnakan Jalur Darat

    Tobapos -- Pembangunan jalur kereta api dari Kunming di Tiongkok ke Laos yang akan tersambung ke Thailand, Malaysia dan Singapura akan menyempurnakan jalur darat yang sudah ada.
    Dengan adanya jalur transportasi ini akan menggereakkan perekonomian ASEAN dan Tiongkok, khususnya perekonomian menengah ke bawah selain yang sudah ada.

    Beberapa tujuan wisata di ASEAN akan mudah dijangkau oleh wisatawan Tiongkok dan begitu juga sebaiknya. (baca)

    Rencana pembangunan Jembatan Selat Malaka yang digagas Malaysia dan Indonesia, mencakup jalur kereta api dan jalan raya, juga akan menjadikan perekonomian Indonesia semakin kuat.  (adm)



    Adv: Yuk, Belanja Online di POP Shop
    loading...


    Tentang Kami

    Www.TobaPos.Com berusaha menyajikan informasi yang akurat dan cepat.

    Pembaca dapat mengirim rilis dan informasi ke redaksi.dekho@gmail.com

    Indeks Berita