Menteri Pertahanan Ukraina Oleksii Reznikov yakin suatu saat negaranya akan dapat memiliki tank dna pesawat tempur baru untuk melawan invasi Rusia.
Jika kedua alutsista itu tidak dapat dimiliki baik dengan membeli maupun donasi dari negara Eropa, dia tetap yakin suatu saat bisa mendapatkannya.
Ukraina mengincar F-16, F-15 dan pesawat buatan Swedia.
Saat ini kekuatan tempur Ukraina perlahan menguat menyusul stabilitas rekrutmen pasukan baru yang terus berlangsung.
No comments:
Post a Comment