Ukraina disebut Rusia melancarkan serangan balasan ke wilayahnya. Ledakan dahsyat bahkan mengguncang sebuah perkemahan militer di Krasny Oktyabr, Belgorod, Selasa (29/3/2022) malam waktu setempat.
Hal ini pertama kali diutarakan kantor berita Rusia TASS. Wilayah ini berada 40 kilometer (km) kota Kharkiv, Ukraina.
No comments:
Post a Comment